Visi & Misi

Visi
Menjadikan siswa berakhlak karimah, berprestasi akademik optimal.

Misi
Menjadikan lembaga pendidikan Islam yang layak dan mudah di contoh.

Dengan senantiasa meneladani Rasulullah Saw, mari tingkatkan terus semangat berbudi sekaligus berprestasi internasional

Selasa, 11 Desember 2012

Siswa SD Al Hikmah Orasi di Gedung Grahadi

ORASI DI GEDUNG GRAHADI
Dengan suara lantang lima siswa SD Al Hikmah Surabaya berorasi di Gedung Grahadi : "Bapakku Para Pemimpin negara yang aku hormati dan aku cintai ..Korupsi itu menyeng- sarahkan rakyat dan merugikan negara... Ayo jujur dan berantas korupsi agar Indonesia bersih dari korupsi ya pak … semoga Allah membimbing kita . Amiin... "
Begitu bunyi petikan orasi Lista kelas 2A, Rizka 2D, Anya 3D, Zada 4C dan Kevin 4C sebelum acara pengalungan lencana Anti Korupsi ke masing – masing pejabat pagi itu,  Senin 10 Desember 2012dihadapan Gus Ipul Wakil Gubernur Jawa Timur , Kepala Kajati Jatim , Sekda Jatim , Para Rektor Universitas dan beberapa undangan khusus yang lain.  Hari anti korupsi sedunia yang selalu diperingati setiap tanggal 9 Desember … setiap kota di Indonesia mengadakan upacara dan ini adalah upacara yang ke – 7 menurut protokoler kantor Gubernur  ,  siswa SD Al Hikmah yang ke – 4 ikut berpartisipasi dalam acara tersebut. Bapak Syaifullah Yusuf atau yang lebih di kenal Gus Ipul menyampaikan amanatnya : “ Korupsi akan merusak sendi kehidupan dan membuat masyarakat jadi miskin , dan kalian semua akan menggantikan para pemimpin negeri ini termasuk presiden …ayo jujur dan berantas korupsi “ yang disambut tepuk tangan para peserta upacara. Sebelum upacara berkhir pukul 09.30 para peserta upacara disuguhi hiburan parade drumband dari kesatuan angkatan laut yang sangat memukau. Emshol. Red



ORASI DI GEDUNG GRAHADI
Senin 10 Desember 2012

Dengan suara lantang lima siswa
SD Al Hikmah Surabaya berorasi
Di Gedung Grahadi : “ Bapakku Para Pemimpin negara yang aku hormati dan aku cintai ..Korupsi itu menyeng- sarahkan rakyat dan merugikan negara.. Ayo jujur dan berantas korupsi agar Indonesia bersih dari korupsi ya pak  … semoga Allah membimbing kita . Amiin
Begitu bunyi petikan orasi Lista kelas 2A, Rizka 2D, Anya 3D, Zada 4C dan Kevin 4C sebelum acar pengalungan lencana Anti Korupsi ke masing – masing pejabat pagi itu,  dihadapan Gus Ipul Wakil Gubernur Jawa Timur , Kepala Kajati Jatim , Sekda Jatim , Para Rektor Universitas dan beberapa undangan khusus yang lain.  Hari anti korupsi sedunia yang selalu diperingati setiap tanggal 9 Desember … setiap kota di Indonesia mengadakan upacara dan ini adalah upacara yang ke – 7 menurut protokoler kantor Gubernur  ,  siswa SD Al Hikmah yang ke – 4 ikut berpartisipasi dalam acara tersebut. Bapak Syaifullah Yusuf atau yang lebih di kenal Gus Ipul menyampaikan amanatnya : “ Korupsi akan merusak sendi kehidupan dan membuat masyarakat jadi miskin , dan kalian semua akan menggantikan para pemimpin negeri ini termasuk presidenayo jujur dan berantas korupsi “ yang disambut tepuk tangan para peserta upacara. Sebelum upacara berkhir pukul 09.30 para peserta upacara disuguhi hiburan parade drumband dari kesatuan angkatan laut yang sangat memukau. Emshol. Red

Tidak ada komentar:

kontak via email : sdalhikmah@gmail.com